The Effectiveness of Using Punishment to Reduce Aggressive Behavior in Children with Mild Disabilities Efektivitas Penggunaan Punishment untuk Mengurangi Perilaku Agresif pada Anak Tunagrahita Ringan Section Articles

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Aulya Ruhama 10

Abstract

ABSTRAK


Penelitian ini dilakukan bedasarkan permasalahan yang ditemukan di SLB Al Islah Seberang Padang. Hasil permasalahan yang ditemukan adalah seorang siswa yang terindentifikasi anak tunagrahita ringan siswa tersebut memiliki permasalahan pada perilakunya yang sering berkata kotor. Penelitian ini bertujuan untuk mengurangi perilaku agresif pada siswa tunagrahita ringan di SLB Al Islah Seberang Padang dengan menggunakan punishment. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah single subject research dengan disain A-B-A. Subjek penelitian adalah seorang anak tunagrahita ringan kelasa VII di SLB Al Islah Seberang Padang. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah pengamatan dan dokumentasi, alat pengumpul data yang dipakai dalam penelitian ini adalah frekuensi. Data yang telah dikumpulkan akan dianalisis ditampilkan dalam bentuk visual grafik. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa siswa anak tunagrahita tingan di SLB Al Islah Seberang Padang menunjukkan tingkat perilaku agresifnya menurun sesuai dengan hasil analisis data dalam kondisi dan antar kondisi.


Kata Kunci: Perilaku Agresif, Punishment, Tunagrahita Ringan.


 


ABSTRACT


This research was conducted based on the problems found in SLB Al Islah Seberang Padang. The results of the problems found were a student who was identified as a mild mentally retarded child who had problems with his behavior, which often said dirty words. This study aims to reduce aggressive behavior in mild mentally retarded students at SLB Al Islah Seberang Padang by using punishment. The method used in this research is single subject research with ABA design. The subject of the study was a seventh grade mentally retarded child at SLB Al Islah Seberang Padang. The data collection techniques used were observation and documentation, the data collection tools used in this study were frequency. The data that has been collected will be analyzed and displayed in a visual graphic form. The results of this study indicate that students with mental retardation in SLB Al Islah Seberang Padang show their aggressive behavior level decreases according to the results of data analysis in conditions and between conditions.


Keywords: Aggressive behavior, punishment, mild mental retardation.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
10A. (2021). The Effectiveness of Using Punishment to Reduce Aggressive Behavior in Children with Mild Disabilities. PAKAR Pendidikan, 18(1), 106-114. https://doi.org/10.24036/pakar.v18i2.223

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.